Obat Radang Tenggorokan Alami, Ampuh Mengatasi Jenis Akut
Kali ini bangyoga.com akan membahas mengenai obat radang tenggorokan alami. Sangat ampuh untuk mengatasi yang sudah akut sekali pun.
Penyebab Radang Tenggorokan Akut
Radang tenggorokan bagian atas dibedakan menjadi 2 tipe, yaitu peradangan yang terjadi hanya kurang dari 3 minggu (peradangan akut), dan peradangan yang lebih dari 3 minggu (peradangan kronis).
Peradangan tenggorokan akut pada umumnya disebabkan oleh pemakaian pita suara yang berlebihan, terpapar substansi yang membahayakan, atau juga mikroorganisme yang menyebabkan infeksi pada saluran pernafasan bagian atas (laring).
Mikroorganisme penyebab infeksi ini adalah virus,. Tetapi kadang kala infeksi bakteri juga bisa menyebabkan gangguan yang sama.
Serangan yang terjadi secara mendadak pada tenggorokan ini bisa juga terkait dengan penyakit infeksi lainnya. Kondisi kesehatan yang biasanya dikaitkan dengan radang tenggorokan akut adalah penggunaa inhaler, polusi lingkungan dan gastroesophageal reflux disease (GERD).
Gejala Radang Tenggorokan Akut
Sebelum kita membahas obat radang tenggorokan akut, marilah kita kenali terlebih dahulu gejala-gejala pada radang tenggorokan akut.
Radang tenggorokan atau dalam dunia medis disebut laringitis akut, pada umumnya bisa membaik dalam kurun waktu 7 hari, walaupun tanpa diobati.
Gejala larangitis biasanya menyerang secara tiba-tiba dan memburuk dalam 2-3 hari pasca serangan.
Beberapa gejala akan muncup pada saat seseorang terkena serangan radang tenggorokan akut ini, diantaranya sebagai berikut :
- Tenggrokan terasa sakit
- Ada demam ringan
- Suara menjadi serak
- Disertai dengan batuk berdahak yang menjengkelkan
- Mengalami kesulitan berbicara
Obat Radang Tenggorokan Alami
Pada umumnya serangan radang tenggorokan hanya terjadi dalam beberapa waktu saja. Pada saat mengalami serangan laringitis ini, sebaiknya menghindari beberapa hal yang bisa menyebabkan memperparah kondisi.
Misalnya menghindari makanan berminyak. Hal ini karena bisa membuat iritasi menjadi parah.
Selain itu, beberapa hal ini bisa Anda lakukan sebagai obat sakit tenggorokan alami, yang bisa meringankan intensitas radang tenggorokan akut yang menyerang :
Post a Comment for "Obat Radang Tenggorokan Alami, Ampuh Mengatasi Jenis Akut"